Minggu, 12 Mei 2024|Jakarta, Indonesia

Pinta Menkeu ke Jajaran Pegawai Dirjen Pajak Diujung Tahun: Jaga Institusi Ini...

Candra Mata

Jumat, 25 Desember 2020 - 16:27 WIB

Menkeu Sri Mulyani
Menkeu Sri Mulyani
A A A

Thepresidentpost.id - Jakarta, Jelang akhir tahun 2020, Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati melakukan kunjungan ketiga Kantor Pelayanan Pajak (KPP) yakni KPP Pratama Jakarta Gambir Dua, KPP Pratama Medan Barat, dan KPP Madya Makassar. 

Dalam kunjungan virtual tersebut, Menkeu berpesan agar jajaran pegawai KPP selalu menjaga protokol kesehatan secara ketat serta menjaga semangat agar bisa mencapai target penerimaan pajak.

“Saya ucapkan terimakasih kepada seluruh jajaran pajak yang tetap semangat bekerja dalam suasana dan tantangan yang luar biasa ini. Ingat, tolong jaga terus protokol kesehatan,” kata Sri Mulyani dalam keterangannya seperti dikutip redaksi Thepresidentpost.id pada Jumat (25/12).

Dalam kesempatan itu, Ia juga juga berpesan kepada seluruh jajaran agar terus mengembangkan inovasi.

Menurutnya, dalam situasi pandemi ini, hal yang utama yang perlu dilakukan ialah adanya suatu inovasi baik itu berbasis IT maupun dari cara bekerja.

“Upaya dan perjalanan kita untuk mewujudkan berbagai inovasi, menjaga wilayah bebas korupsi dan mewujudakn birokrasi yang bersih dan melayani, itu saya sangat hargai," ujarnya.

"Jaga institusi ini, kita semua harus menjaganya,” pungkas Menkeu Sri Muluyani.

Komentar

Berita Lainnya

Business 23/04/2024 10:32 WIB

Govt to Form Task Force to Tackle Online Gambling

President Joko “Jokowi” Widodo chaired a limited meeting which discussed efforts taken to eradicate online gambling in Indonesia, Thursday (04/18), at Merdeka Palace, Jakarta. Minister for Communication…

Economy 23/04/2024 10:27 WIB

President Jokowi Reaffirms Commitment to Farmers’ Welfare

President Joko “Jokowi” Widodo on Monday (04/22) inspected corn harvest in Boalemo regency, Gorontalo province. “Our corn import has decreased significantly from 3.5 million tonnes to 400,000-450,000…

Business 28/02/2024 13:01 WIB

Carsurin and NBRI Strengthen Strategic Alliance to Propel Indonesia’s EV Industry

PT Carsurin Tbk ("Carsurin") and the National Battery Research Institute ("NBRI") are pleased to announce the signing of a pivotal Strategic Alliance Agreement (SAA), marking a significant advancement…

Economy 21/02/2024 08:38 WIB

Bapanas Head Ensures Availability of Rice Stock Ahead of Ramadan

The National Food Agency (Bapanas) has ensured the availability of rice for the fasting month of Ramadan and Eid al-Fitr 1445 Hijri/2024 CE.

Sport 21/02/2024 08:20 WIB

Receives Chairman of Jababeka (KIJA), Menpora Dito Ready to Support the Development of Sports SEZs

Chairman of PT Jababeka Tbk (KIJA), Setyono Djuandi Darmono met the Minister of Youth and Sports of the Republic of Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo at the Kemenpora RI Office, Senayan, Jakarta,…